Dapur Kita
Pada tulisan yang akan saya post kali ini saya akan mengisi dengan sebuah ide atau gagasan saya mengenai game. Dimana saya memiliki game impian yaitu Game Masak Memasak, dengan nama gamenya " Dapur Kita ", yang berbasis dekstop. Game ini bisa digunakan oleh anak muda yang gemar memasak atau bahkan yang baru ingin belajar memasak. Pada game ini saya akan menyediakan beberapa desain dapur rumahan, beberapa desain ruang makan rumahan,beberapa desain dapur restaurant / cafe,beberapa desain tempat makan di restaurant / cafe, dan beberapa peralatan dapur serta bahan masakan. untuk memaikan game ini yang harus dilakukan : 1. Pertama kali login, lalu pilih subject yang akan menjadi diri kita didalam game tsb, ada beberapa pilihan orang, ( dengan baju rumahan = untuk dapur rumahan), ( dengan menggunakan baju chef = untuk dapur restauran / cafe) 2. sebelum mulai memainkan game ini user haruslah memilih desain dapur yang diinginkan,kemudian mencari peralatan dapur yang sesua...